
Unesa Kampus 2 Lidah Wetan Surabaya.
Unesa.ac.id. SURABAYA—Universitas Negeri Surabaya (Unesa) terus bertransformasi sebagai salah satu perguruan tinggi negeri (PTN) terkemuka di Indonesia. Setiap tahunnya, kampus berjuluk ‘Rumah Para Juara’ ini selalu menjadi salah satu PTN terfavorit dengan angka peminat yang terus meningkat.
Unesa memiliki 12 fakultas plus Prodi Studi di Luar Kampus Utama (PSDKU) atau Unesa Kampus 5 Magetan. Fakultas tersebut menaungi sejumlah program studi (prodi) atau total keseluruhannya mencapai 112 prodi (sarjana atau S-1 dan sarjana terapan atau D-4).
Prodi-prodi tersebut rata-rata sudah terakretasi ‘Unggul’ dan A dari BAN-PT, dan akreditasi internasional dari FIBBA, AQAS, dan ASIIN. Adapun daftar fakultas dan prodi yang ada di Unesa untuk jalur Mandiri 2025 sebagai berikut:
Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP):
- S-1 Bimbingan dan Konseling
- S-1 Pendidikan Luar Sekolah
- S-1 Pendidikan Luar Biasa
- S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar
- S-1 Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini
- S-1 Manajemen Pendidikan
- S-1 Teknologi Pendidikan.
Fakultas Bahasa dan Seni (FBS):
- S-1 Sastra Jerman
- S-1 Sastra Indonesia
- S-1 Sastra Inggris
- S-1 Musik
- S-1 Seni Rupa Murni
- S-1 Film dan Animasi
- S-1 Desain Komunikasi Visual
- S-1 Pendidikan Bahasa Mandarin
- S-1 Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
- S-1 Pendidikan Bahasa Inggris
- S-1 Pendidikan Bahasa Jerman
- S-1 Pendidikan Bahasa Jepang
- S-1 Pendidikan Bahasa dan Sastra Jawa
- S-1 Pendidikan Seni Rupa
- S-1 Pendidikan Sendratasik (Seni, Drama, Tari, dan Musik).
- S-1 Kedokteran
- S-1 Fisioterapi
- S-1 Kebidanan
- S-1 Keperawatan.
- S-1 Psikologi.
Fakultas Ketahanan Pangan (FKP):
- S-1 Akuakultur
- S-1 Biosains Hewan
- S-1 Agribisnis Digital
- S-1 Teknologi Pangan dan Hasil Pertanian
- S-1 Bioteknologi.
- S-1 Ilmu Hukum.
Fakultas Ilmu Keolahragaan dan Kesehatan (FIKK):
- S-1 Masase
- S-1 Ilmu Keolahragaan
- S-1 Gizi
- S-1 Pendidikan Jasmani, Kesehatan, dan Rekreasi
- S-1 Pendidikan Kepelatihan Olahraga
- S-1 Manajemen Olahraga.
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (Fisipol):
- S-1 Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn)
- S-1 Pendidikan Geografi
- S-1 Pendidikan Sejarah
- S-1 Sosiologi
- S-1 Ilmu Administrasi Negara
- S-1 Ilmu Komunikasi
- S-1 Pendidikan IPS
- S-1 Ilmu Politik
- S-1 Hubungan Internasional.
Fakultas Ekonomika dan Bisnis (FEB):
- S-1 Pendidikan Ekonomi
- S-1 Pendidikan Akuntansi
- S-1 Pendidikan Bisnis
- S-1 Pendidikan Administrasi Perkantoran
- S-1 Manajemen
- S-1 Akuntansi
- S-1 Ekonomi Islam
- S-1 Ekonomi
- S-1 Bisnis Digital.
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA):
- S-1 Pendidikan Matematika
- S-1 Pendidikan Fisika
- S-1 Pendidikan Kimia
- S-1 Pendidikan Biologi
- S-1 Pendidikan Ilmu Pengetahuan Alam
- S-1 Matematika
- S-1 Fisika
- S-1 Kimia
- S-1 Biologi
- S-1 Sains Data
- S-1 Sains Aktuaria
- S-1 Kecerdasan Artifisial.
- S-1 Pendidikan Teknik Elektro
- S-1 Pendidikan Teknik Mesin
- S-1 Pendidikan Teknik Bangunan
- S-1 Pendidikan Teknik Informatika
- S-1 Pendidikan Tata Rias
- S-1 Pendidikan Tata Boga
- S-1 Pendidikan Tata Busana
- S-1 Teknik Sipil
- S-1 Teknik Elektro
- S-1 Teknik Mesin
- S-1 Sistem Informasi
- S-1 Teknik Informatika
- S-1 Perencanaan Wilayah dan Kota
- S-1 Pariwisata.
Fakultas Vokasi atau FV (Sarjana Terapan):
- D-4 Manajemen Informatika
- D-4 Teknik Mesin
- D-4 Teknik Sipil
- D-4 Transportasi
- D-4 Kepelatihan Olahraga
- D-4 Teknik Listrik
- D-4 Desain Grafis
- D-4 Administrasi Negara
- D-4 Tata Boga
- D-4 Tata Busana
- D-4 Teknologi Rekayasa Otomotif
- D-4 Produksi Media
- D-4 Analisis Performa Olahraga.
- S-1 Pendidikan Jasmani, Kesehatan, Dan Rekreasi (Unesa 5 Magetan)
- S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar (Unesa 5 Magetan)
- S-1 Pendidikan Matematika (Unesa 5 Magetan)
- S-1 Ilmu Hukum (Unesa 5 Magetan)
- S-1 Ilmu Komunikasi (Unesa 5 Magetan)
- S-1 Manajemen (Unesa 5 Magetan)
- S-1 Sastra Inggris (Unesa 5 Magetan)
- S-1 Pendidikan Tata Rias (Unesa 5 Magetan)
- S-1 PG PAUD (Unesa 5 Magetan)
- S-1 Teknologi Pendidikan (Unesa 5 Magetan)
- S-1 Bimbingan Konseling (Unesa 5 Magetan)
- S-1 Pendidikan Kepelatihan Olahraga (Unesa 5 Magetan)
- S-1 Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (Unesa 5 Magetan)
- S-1 Ilmu Administrasi Negara (Unesa 5 Magetan)
- S-1 Informatika (Unesa 5 Magetan)
- S-1 Akuntansi (Unesa 5 Magetan). [*]
Informasi lebih lanjut mengenai berbagai skema penerimaan mahasiswa baru jalur mandiri di Unesa, termasuk terkait kuota dan keketatan, serta informasi lain seputar Unesa bisa mengunjungi laman Admisi Unesa (klik). [Humas Unesa]
Share It On: